Dan apabila mereka dilemparkan ke tempat yang sempit di neraka dengan dibelenggu,mereka di sana berteriak mengharapkan kebinasaan*.(13)
(Akan dikatakan kepada mereka),"Janganlah kamu mengharapkan pada hari ini satu kebinasaan,melainkan harapkanlah kebinasaan yang berulang-ulang."(14)
Katakanlah(Muhammad),"Apakah (azab) seperti itu yang baik, atau syurga yang kekal yang dijanjikan kepada orang-orang bertakwa sebagai balasan,dan tempat kembali bagi mereka?"(15)
Bagi mereka segala yang mereka kehendaki ada di dalamnya (syurga),mereka kekal (di dalamnya).Itulah janji Tuhanmu yang pantas dimohonkan(kepada-Nya).(16)
~Surah Al-Furqan:12-16~
*Mereka mengharapkan kebinasaan,agar terlepas dari siksa dan azab api neraka.
Doa memohon syurga dan berlindung dari neraka
Ertinya : Ya Allah,sesungguhnya aku memohon kepada-Mu akan keredhaan-Mu serta syurga,dan aku berlindung dengan-Mu dari kemurkaan-Mu dan api neraka.
No comments:
Post a Comment